Asal usul tercetusnya permainan basket berawal dari menurunnya kegiatan olahraga di dalam gedung olahraga YMCA (young man's Cristion Assosiation) di Springfield masschusets Amerika. menurunnya aktifitas olahraga tersebut di perkirakan karena kebosanan akan gerakan senam yang statis. untuk menggiatkan kembali jumlah pengunjung ke gedung olahraga tersebut perlu di ciptakan jenis olahraga yang menarik. kemudian dokter James A. Naismith mencoba menyusun gagasan membuat olahraga dengan bola besar yang dapat di mainkan di dalam gedung. bola yang dipakai saat itu adalah bola yang lazimnya dipakai dalam permainan sepakbola. dengan bola tersebut ia mencoba apakah gagasanya dapat di praktekkan. pada tahun 1981 Naismith mulai menentikan sasaran keranjang yang berlubang di bagian bawah. ia mencoba memasukkan bola kedalam keranjang yang di pasang pada dinding gedung. dari asal keranjang inilah nama bola basket yang diciptakan oleh Naismith akhirnya terkenal di seluruh dunia.